Unggul dalam Ilmu Islami dalam Perilaku

FAKULTAS AGAMA ISLAM

FAI UM Magelang hadir dengan empat program studi unggulan,tiga program strata satu (S1) yang sudah terakreditasi dan dibutuhkan masyarakat, yaitu:  pertama, Pendidikan Agama Islam (PAI) yang siap mencetak guru-guru agama di madrasah dan sekolah; kedua, Muamalat (Hukum Ekonomi Syariah) dengan branding utama keuangan dan perbankan syariah; dan ketiga, Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah (PGMI) yang mencetak guru MI plus, yaitu mempu menyiapkan guru-guru mata pelajaran umum sekaligus mata pelajaran agama; dan satu program strata dua (S2) yaitu Manajemen Pendidikan Islam (MPI) sebagai jenjang lanjutan atas program studi PAI dan PGM (Dr. Nurodin Usman, Lc., MA.)

BERITA PILIHAN

Kabar Gembira, Masih Tersedia Beasiswa Kuliah di FAI UNIMMA

Kabar Gembira, Masih Tersedia Beasiswa Kuliah di FAI UNIMMA

Magelang, 13 Juni 2025 - Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Magelang (FAI-UNIMMA) selalu berupaya memberikan kesempatan putra-putri terbaik bangsa untuk mendapatkan kesempatan pendidikan jenjang strata satu (S1). Melalui beasiswa, para calon mahasiswa...

KEHIDUPAN DI KAMPUS

Kehidupan Mahasiswa di Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Magelang diwarnai dengan kegiatan yang mendorong tumbuhnya semangat belajar bernuansa Islami.

Ikuti FAI di Media Sosial

                                                   

ARTIKEL PILIHAN

Kuliah di Magelang: Pilihan Cerdas di Kota yang Damai dan Strategis

Kuliah di Magelang: Pilihan Cerdas di Kota yang Damai dan Strategis

Magelang, sebuah kota kecil di Jawa Tengah, mungkin belum sepopuler Yogyakarta atau Semarang sebagai destinasi pendidikan tinggi. Namun, dalam beberapa tahun terakhir, Magelang mulai menunjukkan geliatnya sebagai kota pelajar yang potensial. Dikenal dengan suasana...

11 Strategi Belajar ala Millennial

(Oleh : Istania Widayati) Di era digital seperti sekarang, kita memiliki akses tak terbatas terhadap informasi dan teknologi yang dapat dimanfaatkan untuk mendukung proses belajar. Namun, tantangan terbesar adalah bagaimana mengelola waktu, fokus, dan motivasi agar...